 
			Website Resmi
Desa Danawarih
Kecamatan Balapulang, Kabupaten Tegal - Jawa Tengah
Administrator | 17 Agustus 2025 | 27 Kali dibuka
 
							Artikel
Administrator
17 Agustus 2025
27 Kali dibuka
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-80, Pemerintah Desa Danawarih menggelar upacara Pengibaran Bendera di lapangan desa pada Minggu, 17 Agustus 2025. Upacara berlangsung khidmat dan penuh semangat kebangsaan, diikuti oleh jajaran perangkat desa, BPD, LPM, Pondok Pesantren, Karangtaruna, RT/RW, Linmas lembaga desa lainnya, tokoh masyarakat, pelajar, serta masyarakat Desa Danawarih.
Bertindak sebagai inspektur upacara adalah Kepala Desa Danawarih, yang dalam amanatnya menyampaikan pentingnya menjaga persatuan dan kesatuan bangsa serta mengisi kemerdekaan dengan kerja nyata demi kemajuan desa.
Pengibaran bendera merah putih di komandoni oleh Paskibra (Pasukan Pengibar Bendera) yang terdiri dari santri mewakili Pondok Pesantren yang ada di Desa Danawarih. Suasana semakin khidmat ketika lagu kebangsaan Indonesia Raya dikumandangkan dan seluruh peserta upacara berdiri tegap penuh hormat.
Usai pelaksanaan upacara, kegiatan dilanjutkan dengan karnaval yang berlangsung meriah. Berbagai elemen masyarakat turut serta menampilkan kreativitas, mulai dari barisan pelajar dengan busana perjuangan, arak-arakan ogoh-ogoh, kendaraan hias, hingga penampilan seni budaya lokal. Masyarakat tumpah ruah di sepanjang jalan desa untuk menyaksikan jalannya karnaval. Kegiatan karnaval sendiri sudah menjadi culture dalam perayaan hari Kemerdekaan Indonesia di Desa Danawarih.
Kirim Komentar
Komentar Facebook
Statistik Desa
 
			Populasi
554
 
			Populasi
545
 
			Populasi
0
 
			Populasi
1099
554
LAKI-LAKI
545
PEREMPUAN
0
BELUM MENGISI
1099
TOTAL
Aparatur Desa
 
							Kepala Desa
ABDUL MUNIP
 
							Sekretaris
ARDANI AHMAD
 
							Kasi Pemerintahan
KHUSNI MAULANA
 
							Kasi Kesejahteraan
MUH MUSLIH
 
							Kasi Pelayanan
EKA SILVIA MUTIARA, S.Tr.
 
							Kaur Perencanaan
JAMALUDIN
 
							Kaur Keuangan
SITI RENI ANGGRAENI, A.Md
 
							Kaur Umum dan TU
ACHMAD MUAZIM, S.Sos
 
		 
				 
				Desa Danawarih
Kecamatan Balapulang, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah
Hubungi Perangkat Desa untuk mendapatkan PIN
Masuk
Menu Kategori
Arsip Artikel
 
																317 Kali dibuka
Danawarih Menuju Desa Digital...
.jpg) 
																311 Kali dibuka
Sukseskan Legalitas Usaha, Warga Desa Danawarih Ikuti Sosialisai...
 
																29 Kali dibuka
EKSPEDISI MERAWAT NUSANTARA, KOLABORASI BPBD & GUPALA DI KAKI...
 
																27 Kali dibuka
UPACARA PERINGATAN HUT RI KE 8O DESA DANAWARIH BERLANGSUNG KHIDMAT...
 
																25 Kali dibuka
BELAJAR SID DESA, BERSAMA MAHASISWA INSTITUT AGAMA ISLAM BAKTI...
 
														22 Oktober 2025
UPACARA PERINGATAN HSN, PERAN SANTRI DALAM MEMPERTAHANKAN PERSATUAN...
 
														10 September 2025
PEMBAGIAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI (BLT) TAHAP 3, BULAN JULI-SEPTEMBER...
 
														17 Agustus 2025
UPACARA PERINGATAN HUT RI KE 8O DESA DANAWARIH BERLANGSUNG KHIDMAT...
 
														12 Juni 2025
PEMBAGIAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI (BLT) TAHAP 2, BULAN APRIL-JUNI...
 
														31 Mei 2025
EKSPEDISI MERAWAT NUSANTARA, KOLABORASI BPBD & GUPALA DI KAKI...
Agenda
 
														Belum ada agenda terdata
Sinergi Program
Komentar
Media Sosial
Statistik Pengunjung
| Hari ini | : | 39 | 
| Kemarin | : | 122 | 
| Total | : | 15.978 | 
| Sistem Operasi | : | Unknown Platform | 
| IP Address | : | 216.73.216.88 | 
| Browser | : | Mozilla 5.0 | 
 
			
 
												 
												 
												 
		 
							
						 
							
						 
						 
						 
						 
						
Komentar yang terbit pada artikel "UPACARA PERINGATAN HUT RI KE 8O DESA DANAWARIH BERLANGSUNG KHIDMAT"